4 Oktober 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya
Medan, 4 Oktober 2023. BPS Provinsi Sumatera Utara menggelar Kompetisi Menulis Opini dalam rangka Hari Statistik Nasional tahun 2023. Kompetisi ini dilaksanakan untuk ASN BPS Se-Provinsi Sumatera Utara dengan syarat tulisan telah dimuat di media cetak/ online baik local maupun nasional pada rentang 1 Juli sampai dengan 30 September 2023.
Berdasarkan keputusan Dewan Juri, pemenang dalam kompetisi menulis opini adalah ;
1. Liza Aufia Utami Br. Ginting dari BPS Kabupaten Asahan dengan judul tulisan Statistik Berkualitas untuk Indonesia Maju sebagai juara pertama
2. Aan Budhi Willyana dari BPS Kota Medan dengan judul tulisan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik dan Amanat Satu Data Indonesia sebagai juara kedua
3. Jimmy Saputra Sebayang dari BPS Kabupaten/Karo dengan Judul tulisan Kebijakan Berbasis Data Berkualitas sebagai juara ketiga.
Demikian hasil penilaian, keputusan dari Dewan Juri tidak dapat diganggu gugat.
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara (Statistics of Sumatera Utara Province)Jl. Asrama No. 179 Medan 20123 Indonesia
Telp (62-61) 8452343
Faks (62-61) 8452773
Mailbox : pst1200@bps.go.id
Tentang Kami