Pelayanan Statistik Terpadu BPS Provinsi Sumatera Utara di Jl. Asrama no. 179, Medan, 20123, email pst1200@bps.go.id dengan subject Permintaan Data

Beranda

Produk - Berita Resmi Statistik

PERTUMBUHAN EKONOMI SUMATERA UTARA SEMESTER I TAHUN 2013

PERTUMBUHAN EKONOMI SUMATERA UTARA SEMESTER I TAHUN 2013

PERTUMBUHAN EKONOMI SUMATERA UTARA SEMESTER I TAHUN 2013Unduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 5 Agustus 2013
Ukuran File : 0.18 MB

Abstraksi

Pertumbuhan Ekonomi Sumatera Utara yang diukur berdasarkan kenaikan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) atas dasar harga konstan 2000 pada Semester I tahun 2013 meningkat 6,17 persen. Pertumbuhan tersebut terjadi pada semua sektor ekonomi, dengan pertumbuhan tertinggi pada sektor pengangkutan dan komunikasi 8,66 persen, disusul oleh sektor keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan 8,49 persen, sektor perdagangan, hotel dan restoran 7,93 persen, sektor bangunan 7,10 persen dan sektor pertambangan dan penggalian 6,65 persen. Pertumbuhan terendah terjadi pada sektor industri, yaitu sebesar 3,34 persen.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara (Statistics of Sumatera Utara Province)

Jl. Asrama No. 179 Medan 20123 Indonesia

Telp (62-61) 8452343

Faks (62-61) 8452773

Mailbox : pst1200@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik